TUJUAN
PLH
Mengembangkan pola pikir dan pola tindak yang berwawasan lingkungan.
Menjadi ujung tombak untuk berbuat, berilmu, berkebijaksanaan, serta berperan serta dalam PBBL
Memberi bekal pengetahhuan, keterampilan dan tata nilai agar berperan serta dalam peningkatan kualitas lingkungan hidup
Mengapa PLH?
Masalah LH bersifat kompleks dan dampaknya bisa lintas negara karenanya penyelesaiannya harus terpadu
Masalah LH tidak dapat diselesaikan melalui satu cara, pendekatan, dan satu pihak
Pendidikan LH dan jalur formal adalah salah satu dan dianggap bermakna walaupun untuk jangka panjang karena sifatnya lebih untuk pencegahan
Home »
info media
» pengertian PLH
pengertian PLH
Posted by Cara Belajar Editing Video on Friday, November 23, 2012
CB Blogger |
|
www.carablogger.com
info media
Post a Comment
Belajar video editing
Note: Only a member of this blog may post a comment.